Wednesday, March 13, 2013

Hayom Lolos Ke Babak Dua, Tunggal Putri Habis (Babak Satu SWISS OPEN 2013)


Basel-Menyusul empat pemain Indonesia yang telah memastikan tempat lebih dahulu (Baca: Archive Berita Swiss Open 2013), Dionysius Hayom Rumbaka yang menjadi tunggal putra satu-satunya Indonesia yang tersisah lolos ke babak tiga tunggal putra usai mengandaskan asa tunggal Putra Republik Ceko, Petr Koukal. Unggulan empat belas ini menang straight game 17-21,21-14,21-12.

Yonathan Suryatama Dasuki/Hendra Aprida Gunawan menjadi ganda putra pertama yang lolos ke babak dua, Yonathan/Henda menang dua set langsung atas pasangan Prancis Baptise Carame/Gaetan Mittelheiser 21-17,21-19.

Sedangkan, Maria Febe Kusumastuti yang menjadi asa tunggal putri terakhir juga harus Out. Usai takluk atas unggulan enam Tzu Ying Tai, Maria kalah tiga game 21-17,14-21,12-21. Dengan demikian Indonesia tidak menyisahkan tunggal putri di SWISS OPEN 2013. (tejo)

foto:badmintonindonesia

0 Yang Koment :

Post a Comment

 
UA-61905524-1